Translate

Minggu, 15 Februari 2015

Nasihat Penawar Hati

Menjadi pribadi yang baik sangat menyenangkan bagi para wanita.
Beberapa nasihat yang akan membuatmu merasa nyaman dalam kehidupan sehari hari.
Nasihat menurut pandangan Islam yang berkaitan dengan AL quran dan sunah Rasulullah .



Penawar hatimu terdapat di dalam wahyu Al-Quran dan Hadits Rasulullah.

Ketentraman mu tersimpan di dalam keimanan.

Kebahagiaan hatimu terdapat dalam sholat .

Ketulusan hatimu terdapat di dalam keridhaan.

Ketenangan jiwa mu tergantung pada kerelaan mu  dalam menerima setiap yang terjadi.
Kecantikan wajahmu terdapat pada senyumanmu.

Keamanan martabat mu terdapat dalam hijab.

Dan ketentraman pikiranmu terdapat dalam zikir.

Untukmu Ikhwan shalih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar